No image available for this title

KTI DIII Kebidanan

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG MMN (MULTIPLE MICRO NUTRIENT) DENGAN KONSUMSI TABLET MMN DI PUSKESMAS GANTIWARNO KLATEN



Stikes Muhammadiyah KlatenrnProgram Studi D III Kebidanan Klatenrn2014rnrnINTISARIrnrnDewi Nur Hidayah 1), Endang Wahyuningsih 2), Sutaryono 3).rnrnHUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG MMN (MULTIPLE rnMICRO NUTRIENT) DENGAN KONSUMSI TABLET MMN rnDI PUSKESMAS GANTIWARNO KLATEN rnrn15 i + 48 hal + 10 tabel + 2 gambar + 12 lampiranrnrnLatar Belakang Penelitian, Anemia adalah kondisi dimana berkurangnya sel darah merah (eritrosit) dalam sirkulasi darah atau masa hemoglobin sehingga tidak mampu memenuhi fungsinya sebagai pembawa oksigen ke seluruh jaringan. Upaya pemerintah untuk menanggulangi anemia yaitu dengan cara memberikan Multiple Micro Nutrient (MMN) sebanyak 120 tablet zat besi kepada ibu hamil selama kehamilan yang diminum dengan dosis cukup 1 tablet setiap hari. Puskesmas Gantiwarno ditemukan ibu hamil sebanyak 3 orang tidak mengkonsumsi MMN secara rutin sedangkan 7 orang mengkonsumsi MMN secara rutin. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisa hubungan pengetahuan ibu hamil tentang MMN dengan konsumsi tablet MMN di Puskesmas Gantiwarno Klaten.rnDesain penelitian yang digunakan adalah observasional yang bersifat analitik pendekatan cross sectional. Populasi penelitian adalah semua ibu hamil yang mengkonsumsi MMN di Puskesmas Gantiwarno Klaten. Pengambilan sampel dengan teknik quota sampling diperoleh sebanyak 33 responden. Instrumen yang digunakan adalah kuesioner. Data di analisis menggunakan uji Chi square. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mayoritas pengetahuan ibu hamil tentang MMN adalah baik, sebanyak 20 (60,6%) responden dengan 14 (42,4%) responden patuh mengkonsumsi tablet MMN dan 6 (18,2%) responden tidak patuh mengkonsumsi tablet MMN dan p value sebesar 0,002 (p < 0,05).rnKesimpulan penelitian ini adalah ada hubungan pengetahuan ibu hamil tentang MMN (multiple micro nutrient) dengan konsumsi tablet MMN di Puskesmas Gantiwarno Klaten.Saran bagi ibu hamil yaitu diharapkan ibu hamil melaksanakan kunjungan ANC secara rutin dan melaksanakan progam KIA yang sedang digalakkan pemerintah.rn rnKata kunci : pengetahuan, multi mikro nutrient, konsumsi tablet MMNrnPustaka : 23 pustaka (2004 s/d 2012)rnrnrn1) Mahasiswa Prodi D III Kebidananrn2) Pembimbing 1 Prodi D III Kebidananrn3) Pembimbing 2 Prodi D III Kebidananrn


Ketersediaan

KEB 2222Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
611 HID 2014
Penerbit : (Jakarta).,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
112015
Klasifikasi
611
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya