No image available for this title

KTI DIII Kebidanan

HUBUNGAN PERSALINAN KETUBAN PECAH DINI DENGAN KEMAJUAN KALA I FASE AKTIF DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT DR. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN



STIKES Muhammadiyah Klaten rnProgram Studi D III Kebidananrn2014rnrnINTISARI rnrnAniet Tri Pratiwi1, Anna Uswatun Q2, Bekti Sayekti3rnrnHUBUNGAN PERSALINAN KETUBAN PECAH DINI DENGAN KEMAJUAN KALA I FASE AKTIF DI RUMAH SAKIT UMUM PUSATrnDR. SOERADJI TIRTONEGOROrnKLATENrnrn14i+52 hal+3 tabel+2gambar+9lamprnrnSelaput ketuban pecah dalam proses persalinan merupakan hal yang normal namun sering dijumpai pula selaput ketuban pecah sebelum proses persalinan. Selaput ketuban berfungsi menghasilkan air ketuban dan melindungi janin terhadap infeksi. Pada 8 – 9 % perempuan hamil aterm dalam keadaan normal akan mengalami Ketuban Pecah Dini. Kejadian KPD berkisar 5-10% dari semua kelahiran, dan KPD preterm terjadi 1% dari semua kehamilan. 70% kasus KPD terjadi pada kehamilan cukup bulan. KPD merupakan penyebab kelahiran prematur sebanyak 30%. Tujuan Mengetahui hubungan persalinan ketuban pecah dini dengan kemajuan kala 1 fase aktif Di Rumah Sakit dr. Soeradji Tirtonegoro Klaten tahun 2013.rnMetode penelitian ini dilakukan secara korelasional dengan rancangan case control. Populasi dalam penelitian ini adalah semua ibu bersalin kala I fase aktif di RSUP Soeradji Tirtonegoro Klaten Periode 1 Januari- 31 Desember 2013 sebanyak 86 ibu bersalin ketuban pecah dini, dengan pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Alat pengumpulan lembar dokumentasi. Analisis data menggunakan uji chi square. Hasil kemajuan kala I Fase Aktif pada ibu bersalin di di Rumah Sakit Umum Pusat dr. Soeradji Tirtonegoro Klaten adalah normal sebanyak 43 orang (50%).rnSimpulan dalam penelitian ini menunjukkan ada hubungan persalinan ketuban pecah dini dengan kemajuan kala 1 fase aktif Di Rumah Sakit dr. Soeradji Tirtonegoro Klaten tahun 2013. Disarankan Memberikan informasi kepada masyarakat mengenai deteksi ketuban pecah dini hubungan persalinan ketuban pecah dini dengan kemajuan kala1 fase aktif.rnrnrnKata Kunci : Ketuban Pecah Dini, Kemajuan Kala 1 Fase AktifrnPustaka : 34 pustaka (2002-2013)rnrn1 Mahasiswa Program Diploma III Kebidanan rn2 Pembimbing I Program Diploma III Kebidananrn3 Pembimbing II Program Diploma III Kebidananrn


Ketersediaan

KEB 2192618.2 PRA 2014Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Klaten (Kebidanan Rak 9)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
618.2 PRA 2014
Penerbit : (Jakarta).,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
112005
Klasifikasi
2192
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya