No image available for this title

KTI DIII Farmasi

PENETAPAN RENDEMEN MINYAK ATSIRI BUNGAKENANGA(CanangaodorataLmkHook.f.&Thoms)KUNCUP DAN MEKAR DENGAN METODE DESTILASI UAP-AIR



INTISARIrnrnTanaman Kenanga (Cananga odorata Lmk Hook.f. & Thoms) termasuk keluarga Anonaceae, banyak digunakan dalam industri flavor, parfum, kosmetika, dan farmasi. Komponen utama dalam minyak kenanga dari konsentrasi yang paling besar berturut-turut adalah beta-kariofilen, alfa-terpineol, benzyl asetat, dan benzyl alcohol. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui perbedaan rendemen minyak atsiri pada bunga kenanga kuncup dan mekar dengan metode destilasi uap-air.rnMetode yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan metode destilasi uap-air. Destilasi adalah proses pemisahan antara komponen cair atau padat dari dua macam campuran/lebih berdasarkan perbedaan titik uapnya dan dilakukan untuk minyak atsiri yang tidak larut dalam air.rnHasil penelitian ini mendapatkan prosentase rata-rata rendemen minyak atsiri bunga kenanga kuncup sebanyak 0,36% v/b. Sedangkan untuk prosentase rata-rata rendemen minyak atsiri bunga kenanga mekar sebesar 1,15% v/b. Berdasarkan hasil uji T-Test terdapat perbedaan signifikan pada rendemen minyak atsiri bunga kenanga. rnrnKata Kunci : Bunga kenanga, minyak atsiri, destilasi uap-airrn


Ketersediaan

FAR 2306Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
610 ARD 2014
Penerbit : (Jakarta).,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
113033
Klasifikasi
610
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya