Detail Cantuman

Skripsi S1 Keperawatan
HUBUNGAN PERILAKU KEKERASAN FISIK ( PHYSICAL ABUSE ) ORANG TUA DENGAN PERILAKU AGRESIF PADA REMAJA DI DESA JOGOSETRAN rnKALIKOTES KLATEN
HUBUNGAN ANTARA PERILAKU KEKERASAN FISIK (PHYSICAL ABUSE) ORANG TUA DENGAN PERILAKU AGRESIF REMAJA DI DESA JOGOSETRAN KALIKOTES KLATENrnrnINTISARIrnrnSugiyarti1, Esri Rusminingsih2, Sri Suyani3rnLatar belakang : Masa remaja merupakan masa transisi antara anak dan masa dewasa yang mencakup perubahan biologis, kognitif, dan sosial-emosional. Pada perubahan tersebut remaja dituntut untuk menyesuaikan diri dengan teman sebaya yang memiliki karakter yang berbeda sehingga remaja terpengaruh dan terlibat dalam perilaku agresif sebagai cara untuk memperoleh pengakuan dari teman sebayanya. Salah satu penyebab perilaku agresif adalah frustasi yang disebabkan oleh pola asuh orangtua yang selalu memberikan hukuman fisik. Kebanyakan para pelaku kekerasan terhadap remaja merupakan orang terdekat dari remaja itu sendiri, terutama orang tua mereka sendiri, dimana seharusnya para anak merasa damai dan aman bila berada di dekat orang tuanya tetapi orang tualah yang menjadi perilaku kekerasanrnTujuan : Mengetahui hubungan antara perilaku kekerasan fisik (physical abuse) orang tua dengan perilaku agresif remaja.rnMetodologi : Jenis penelitian ini merupakan penelitian deskriptif korelasional dengan rancangan penelitian Retrospektif. Populasi sebanyak 201 responden. Pengambilan sampel dengan metode simple random sampling didapatkan jumlah sampel 58. Instrumen yang digunakan kuesioner. Analisa data menggunakan Chi Square.rnHasil : ada hubungan antara perilaku kekerasan fisik (physical abuse) orang tua dengan perilaku agresif remaja dengan hasil pvalue (0,023) ≤ (0,05), maka dapat disimpulkan bahwa ada hubungan antara perilaku kekerasan fisik (physical abuse) orang tua dengan perilaku agresif remaja.rnKata Kunci : Perilaku kekerasan fisik (physical abuse), Perilaku agresif, Remaja.rn
Ketersediaan
SKP2381 | 616.8 SUG 2014 | Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Klaten (Keperawatan Rak 9) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
616.8 SUG 2014
|
Penerbit | : (Jakarta)., 2014 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
104.033
|
Klasifikasi |
616.8
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain