Detail Cantuman

Skripsi S1 Keperawatan
KESADARAN MASYARAKAT TENTANG KESEHATAN JIWA DI DESA MUTIHAN KECAMATAN GANTIWARNO KABUPATEN KLATEN
EFEKTIFITAS PENDIDIKAN KESEHATAN PIJAT BAYI DENGAN METODE DEMONSTRASI LANGSUNG DAN AUDIO VISUAL TERHADAP KEMAMPUAN IBU MEMIJAT BAYI SECARA MANDIRIrnrnINTISARIrnrnIsnaini Khairunnisak1, Saifudin Zukhri 2, Fitriana Noor Khayati3rnrnLatar Belakang : Masa bayi adalah masa keemasan. Pada masa ini bayi memerlukan stimulasi yang dapat mempercepat pertumbuhan dan perkembangan. Stimulasi ini berupa pijat bayi. Ibu dapat melakukan pijat bayi mandiri. Salah satu cara untuk meningkatkan kemampuan ibu tentang pijat bayi adalah dengan pendidikan kesehatan. Pendidikan kesehatan dapat dilakukan dengan menggunakan metode demonstrasi langsung dan audio visual.rnTujuan : Untuk mengetahui efektifitas pendidikan kesehatan pijat bayi dengan metode demonstrasi langsung dibandingkan dengan demonstrasi audio visual terhadap kemampuan ibu memijat bayi secara mandiri.rnrnMetode Penelitian : Penelitian ini menggunakan desain Pra Eksperimen dengan rancangan One Group Pre Test Post Test. Populasi penelitian ini adalah ibu yang mempunyai bayi usia 2-6 bulan di Poliklinik Kesehatan Desa Candirejo. Teknik sampling yang digunakan purposive sampling didapatkan hasil 30 ibu. Uji analisis statistik yang digunakan uji t-test independent.rnrnHasil Penelitian : Hasil analisis menggunakan t-test independent diperoleh nilai Pvalue (0,000) < α (0,05), dengan nilai rerata Pre Test demonstrasi langsung 2,73 (± 1,387) dan nilai rerata Post Test demonstrasi langsung 30,87(± 4,307). Hasil tersebut menunjukkan secara signifikan terjadi peningkatan kemampuan ibu memijat bayi. rnKesimpulan : Pendidikan kesehatan dengan metode demonstrasi langsung lebih efektif dari pada metode demonstrasi audio visual terhadap kemampuan ibu memijat bayi secara mandirirnKata Kunci : Pendidikan Kesehatan, Pijat Bayi, Kemampuanrnrn1. Mahasiswa S1 Keperawatan Stikes Muhammadiyah Klatenrn2. Dosen Pembimbing I Stikes Muhammadiyah Klatenrn3. Dosen Pembimbing II Stikes Muhammadiyah Klatenrn
Ketersediaan
SKP2336 | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
610.7 KHA 2014
|
Penerbit | (Stikes Muhammadiyah Klaten) : (Klaten)., 2014 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
104.058
|
Klasifikasi |
610.7
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain