Detail Cantuman

KTI DIII Kebidanan
HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU MENYUSUI TENTANG ASI EKSKLUSIF DENGAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI DESA KALIGAYAM KECAMATAN WEDI KABUPATEN KLATEN
HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU MENYUSUI TENTANG ASI EKSKLUSIF DENGAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF rnDI DESA KALIGAYAM KECAMATAN WEDI rnKABUPATEN KLATENrnrnYunita Nur Fitriani1, Hj.Soetarmi, S.S,iT.M,Kes2, Astri Wahyuningsih, S.ST3rn5Bab+54Hal+6Tabel+15LampiranrnABSTRAKrn ASI eksklusif memegang peranan penting dalam menurunkan Angka Kesakitan dan Angka Kematian Bayi khususnya neonatus (55%-87%). ASI eksklusif adalah pemberian ASI saja tanpa tambahan makanan dan minuman lainnya kecuali obat dan vitamin sampai usia 6 bulan. Faktor yang mempengaruhi pemberian ASI eksklusif antara lain pengetahuan ibu menyusui tentang pentingnya ASI eksklsf bagi bayinya. Salah satu kemungkinan seorang ibu menyusui idak memberikan ASI eksklusif karena rendahnya pengetahuan ibu tentang ASI eksklusif. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui hubungan pengetahuan ibu menyusui tentang ASI eksklusif dengan pemberian ASI eksklusif di Desa Kaligayam Wedi Klaten.rn Metode penelitian adalah deskriptif korelasi dengan pendekatan cross sectional. Populasi adalah ibu menyusui yang mempunyai bayi usia 6-24 bulan yang tinggal menetap di Desa Kaligayam pada bulan Desember sampai dengan bulan April 2015. Pengambilan sampel dengan teknik purposif sampling. Instrumen penelitian adalah kuesioner dan angket. Analisa data menggunakan chi square. Hasil penelitian menunjukan Pendidikan orang tua balita sebagian besar adalah SMA yaitu sebanyak 31 orang (51,7%), pekerjaan orang tua balita sebagian besar adalah IRT yaitu sebanyak 32 orang (53,3%), dan jenis kelamin balita sebagian besar adalah perempuan yaitu sebanyak 37 orang (61,7%), Pengetahuan sebagian besar adalah cukup yaitu sebanyak 20 orang (52,6%). Pemberian ASI eksklusif sebagian besar adalah ASI eksklusif yaitu sebanyak 22 balita (57,9%).rnKesimpulan. Ada hubungan antara pengetahuan ibu dengan pemberian ASI eksklusif di Desa Kaligayam Wedi Klaten dengan p = 0,000 (p
Ketersediaan
KEB2522 | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
612.6 YUN 2015
|
Penerbit | (Stikes Muhammadiyah Klaten) : (Jakarta)., 2015 |
Deskripsi Fisik |
5Bab+54Hal+6Tabel+15Lampiran
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
122105
|
Klasifikasi |
612.6
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
2015
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain