No image available for this title

Skripsi S1 Keperawatan

HUBUNGAN ANTARA HARGA DIRI DENGAN KEBIASAAN MINUM MINUMAN BERALKOHOL DI DESA TANJUNGAN rnKECAMATAN WEDI KLATENrnrnKECAMATAN WEDI KABUPATEN KLATEN



HUBUNGAN ANTARA HARGA DIRI REMAJA DENGAN KEBIASAAN MINUM MINUMAN KERAS DI DESA TANJUNGAN KECAMATAN WEDI KABUPATEN KLATENrnrnrnLatar Belakang : Remaja yang tidak dibekali dengan pengetahuan yang cukup, maka perkembangan psikis khususnya dalam hal pengenalan diri akan terganggu dan hal ini akan menjadi pengalaman yang traumatis. Remaja tidak sadar dan belum bisa memperhitungkan akibat jangka pendek atau jangka panjang dari perilaku minum-minuman keras. Untuk mengatasi keadaan tersebut, remaja membutuhkan suatu mekanisme yang dapat membantu mereka dalam mengatur dan mengarahkan perilakunya. Mekanisme yang dimaksud adalah kontrol diri.rnTujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan antara harga diri remaja dengan kebiasaan minum-minuman beralkohol di Desa Tanjungan Kecamatan Wedi Kabupaten Klaten.rnMetode Penelitian Jenis penelitian ini deskriptif korelasional pendekatan cross sectional. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh remaja di Desa Tanjungan Wedi Klaten berjumlah 137 orang. Analisis data menggunakan chi square. rnHasil penelitian Harga diri remaja di Desa Tanjungan Kecamatan Wedi Kabupaten Klaten sebagian besar adalah baik sebanyak (62,9%). Kebiasaan remaja minum-minuman beralkohol di Desa Tanjungan Kecamatan Wedi Kabupaten Klaten sebagian besar adalah tidak mempunyai kebiasaan minum-minuman keras sebanyak (65,7%).rnKesimpulan Ada hubungan antara harga diri dengan kebiasaan minum-minuman beralkohol di Desa Tanjungan Kecamatan Wedi Kabupaten Klaten jadi harga diri tidak baik maka mempunyai kebiasaan minum-minuman beralkohol.rnrnKata Kunci : Harga Diri, Kebiasaan minum-minuman beralkoholrn


Ketersediaan

SKP 1991Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
610.73 YOS 2013
Penerbit (Stikes Muhammadiyah Klaten) : (Klaten).,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
294.035
Klasifikasi
610.73
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Tahun 2013
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya