Detail Cantuman

KTI DIII Kebidanan
HUBUNGAN KEAKTIFAN IBU HAMIL DALAM MENGIKUTI KELAS IBU DENGAN PERSIAPAN MENGHADAPI PERSALINANrn DI PUSKESMAS SAWIT II BOYOLALI TAHUN 2013
INTISARIrnGangsar Sri Harjani 1, Soetarmi 2, Astri Wahyuningsih 3rnrnrnHUBUNGAN KEAKTIFAN IBU HAMIL DALAM MENGIKUTI KELAS IBU DENGAN PERSIAPAN MENGHADAPI PERSALINANrn DI PUSKESMAS SAWIT II BOYOLALIrnrnrn14i + 53 hal + 6 tabel + 2 gambar + 10 lamprnKeaktifan ibu hamil dalam kelas ibu diharapkan dapat meningkatkan persiapan dalam menghadapi persalinan. Kelas ibu hamil merupakan sarana belajar bersama tentang kesehatan ibu dan anak mampu memberikan informasi akurat pada ibu hamil tentang kehamilan, persiapan persalinan, persalinan dan perawatan bayi baru lahir. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan keaktifan ibu hamil dalam mengikuti kelas ibu dengan persiapan menghadapi persalinan di Puskesmas Sawit II Boyolali.rnMetode penelitian ini menggunakan metode diskriptif analitik dengan pendekatan cross sectional, populasi merupakan semua ibu hamil usia 20-32 minggu yang mengikuti kelas ibu hamil di Puskesmas sawit II tahun 2013. Jumlah populasi sebanyak 30 orang, sampel yang digunakan total sampling. Analisa data dengan menggunakan uji statistik Chi Square.rnHasil penelitian didapatkan ada 22 ibu hamil aktif mengikuti kelas ibu hamil (73,3%), Ibu hamil yang siap menghadapi persalinan 21 orang (70%) dan ibu hamil yang aktif dan siap menghadapi persalinan 20 orang (66,7%). Kesimpulan hasil penelitan ada hubungan antara keaktifan ibu hamil dalam mengikuti kelas ibu dengan persiapan menghadapi persalinan dengan nilai X2 =17.175 dan nilai p = 0,000 (p
Ketersediaan
KEB 1856 | 618.2 GAN 2013 | Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Klaten (Kebidanan Rak 9) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
618.2 GAN 2013
|
Penerbit | (Stikes Muhammadiyah Klaten) : (Klaten)., 2013 |
Deskripsi Fisik |
14i + 53 hal + 6 tabel + 2 gambar + 10 lamp
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
2112115
|
Klasifikasi |
618.2
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Tahun 2013
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain