No image available for this title

Skripsi S1 Keperawatan

PENGARUH HIPNOTIS LIMA JARI TERHADAP PENURUNAN KECEMASAN LANSIA DI DESA BETENG



PENGARUH HIPNOTIS LIMA JARI TERHADAP PENURUNAN KECEMASAN LANSIA DI DESA BETENGrnrnIndah Kumalasari, Abu Haris A, Retno Yuli HrnrnINTISARIrnrnLatar Belakang : Pengaruh proses penuaan yang dialami oleh lansia menimbulkan berbagai masalah baik secara fisik maupun psikologis yaitu kecemasan. Jika lansia mengalami masalah gangguan psikologi, maka kondisi tersebut dapat mengganggu kegiatan lansia. Kecemasan merupakan gangguan yang sering timbul pada lansia. Kecemasan dapat dimininalkan dengan hipnotis lima jari. Hipnotis lima jari merupakan salah satu hipnoterapi dengan membayangkan hal yang positif.rnrnTujuan : Untuk mengetahui pengaruh hipnotis lima jari terhadap penurunan kecemasan lansia di Desa Beteng.rnrnMetode Penelitian : Penelitian ini merupakan desain Pra Eksperiment dalam satu kelompok (One group Pra Test Post Test Design). Sample dipilih dari populasi lansia di Desa Beteng menggunakan simple random sampling dengan kriteria inklusi berjumlah 22 responden diberikan perlakuan hipnotis lima jari. Untuk pengukuran tingkat kecemasan menggunakan kuesioner HRS-A (Hamilton Rating Scale for Anxiety) dengan 14 item pertanyaan. Uji analisis statistic menggunakan Paired t-test.rnrnHasil Penelitian : Tingkat kecemasan lansia sebelum dilakukan hipnotis lima jari sebagian besar adalah 14-27 yaitu kecemasan ringan dan sedang. Tingkat kecemasan lansia sesudah dilakukan hipnotis lima jari mengalami penurunan 10-23 yaitu tidak cemas hingga cemas sedang.rnrnKesimpulan : ada pengaruh hipnotis lima jari terhadap penurunan kecemasan lansia di Desa Beteng dengan nilai signifikansi Pv < 0,05.rnrnKata Kunci : Hipnotis lima jari, lansia, kecemasan rn


Ketersediaan

SKP1923612.6 IND 2013Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Klaten (Keperawatan Rak 9)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
612.6 IND 2013
Penerbit (Stikes Muhammadiyah Klaten) : (Klaten).,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
294052
Klasifikasi
612.6
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Tahun 2013
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya