No image available for this title

KTI DIII Keperawatan

TINGKAT PENGETAHUAN IBU TENTANG BANG KERINGAT PADA BAYI 0-1 TAHUN DI KELURAHAN DUKUH KECAMATAN BAYAT KABUPATEN KLATEN



INTISARIrnrnTINGKAT PENGETAHUAN IBU TENTANG BANG KERINGAT PADA BAYI 0-1 TAHUN DI KELURAHAN DUKUH KECAMATAN BAYAT KABUPATEN KLATEN.rnrnLATAR BELAKANG : Berdasarkan hasil presurvey pendahuluan pada bulan Desember, terdapat 71 ibu yang mempunyai bayi berumur 0 – 1 tahun dan mengikuti imunisasi di Kelurahan Dukuh Kecamatan Bayat Kabupaten Klaten, di bulan Desember tahun 2011 terdapat 71 ibu yang mempunyai bayi yang berumur 0 – 1 tahun dan sebagian besar anak pernah mengalami biang keringat. Saat biang keringat anak maenjadi rewel dan ibu terganggu aktiftasnya. Berdasarkan hal tersebut maka peneliti tertarik untuk melakukan penelitian mengenai “Pengetahuan Ibu Tentang Biang Keringat Pada Bayi 0 – 1 tahun di Kelurahan Dukuh Kecamatan Bayat Kabupaten Klaten,untuk mengetahui tingkat pengetahuan pada pada ibu tentang biang keringat di Kelurahan Dukuh Kecamatan Bayat Kabupaten KlatenrnMETODE PENELITIAN: Penelitian yang digunakan merupakan penelitian diskriptif kuantitatif, menggunakan Teknik total sampel,jenis data yang digunakan adalah data primer,dan Instrument pengumpulan data yang digunakan pada penelitian ini adalah kuesionerrnHASIL PENELITIAN : hasil penelitian berdasarkan tingkat pengetahuan ibu tentang biang keringat pada bayi 0-1tahun mayoritas adalah baik sebanyak 35 ibu (49%) dan minoritas adalah kurang sebanyak 9 ibu (13%).rnrnSIMPULAN DAN SARAN : Pengetahuan Ibu Tentang Biang Keringat Pada Bayi 0-1 Tahun di Kelurahan Dukuh Kecamatan Bayat Kabupatn Klaten adalah baik . Hasil penelitian diharapkan dapat memberikan motivasi pada ibu untuk berusaha mencari informasi tentang pencegahan dan perawatan biang keringat rnrnrnKata Kunci : Pengetahuan ibu, Biang Keringatrnrn


Ketersediaan

KEP1523611 ANI 2012Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Klaten (Keperawatan Rak 10)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
611 ANI 2012
Penerbit (Stikes Muhammadiyah Klaten) : (Klaten).,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
291007
Klasifikasi
611
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Tahun 2012
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya