Detail Cantuman

KTI DIII Farmasi
GAMBARAN SIFAT FISIS TABLET IBUPROFEN GENERIK YANG TERSEDIA DI APOTEK GEMPOL WEDI KLATEN
INTISARIrnrnDalam pembuatan tablet semua produsen sudah menetapkan standar sifat fisis yang baik dan benar sesuai Farmakope Indonesia, namun karena adanya faktor-faktor yang dapat mempengaruhi sifat fisis tablet selama dalam pendistribusiannya tablet mengalami beberapa kejadian seperti goncangan, gesekan, benturan, kelembaban udara, dan penempatan tablet yang tidak benar, semua itu bisa menyebabkan tablet tidak stabil dan dapat mempengaruhi sifat fisis tablet ibuprofen. Pengambilan sempel tablet ibuprofen dikarenakan peneliti pernah menemukan tablet ibuprofen generik belum melewati batas kadaluarsa tablet sudah dalam keadaan rapuh dan mudah hancur, maka dari itu peneliti mengambil tablet ibuprofen sebagai sampel penelitian ini. rnTujuan penelitian untuk mengetahui sifat fisis tablet dari ibuprofen generik. Jenis penelitian dalam karya tulis ini adalah penelitian analitik observasional adalah penelitian yang digunakan untuk mengetahui tablet generik ibuprofen dari sifat fisisnya dengan cara mengamati keseragaman bobot, kekerasan tablet, kerapuhan tablet, dan waktu hancur tablet.rn Tablet ibuprofen generik telah memenuhi syarat tablet yang baik meliputi keseragaman bobot, kerapuhan tablet, dan waktu hancur tablet, untuk kekerasan tablet ibuprofen generik tidak memenuhi syarat tablet yang baik.rnrnKata kunci : Gambaran, Sifat fisis, Tablet ibuprofen, Generikrn
Ketersediaan
FAR1383 | 611 SET 2012 | Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Klaten (Farmasi Rak 10) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
611 SET 2012
|
Penerbit | (Stikes Muhammadiyah Klaten) : (Klaten)., 2012 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
293021
|
Klasifikasi |
611
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Tahun 2012
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain