Detail Cantuman

KTI DIII Kebidanan
GAMBARAN PENGETAHUAN IBU YANG MEMILIKI BAYI USIA 1-6 BULAN TENTANG IMUNISASI DPT COMBO DI DESA SIDOWAYAH KECAMATAN POLANHARJO KABUPATEN KLATEN TAHUN 2012
INTISARIrnrnSoeyatmi 1), Anna Uswatun Qoyyimah 2), Sri Wahyuni 3).rnrnGAMBARAN PENGETAHUAN IBU YANG MEMILIKI BAYI USIA 1-6 BULAN TENTANG IMUNISASI DPT COMBO DI DESA SIDOWAYAH KECAMATAN POLANHARJO KABUPATEN KLATEN TAHUN 2012rnrn14 i + 44 hal+ 10 tabel+ 2 gambar+ 10 lampiranrnrnLatar Belakang Penelitian, Imunisasi merupakan hal yang terpenting dalamrnusaha melindungi kesehatan anak, imunisasi juga merupakan suatu cara yangrnefektif untuk memberikan kekebalan khusus terhadap seseorang yang sehat,rndengan tujuan utama untuk menurunkan angka kesakitan dan kematian karenarnberbagai penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi. Tinggi rendahnya peranrnserta masyarakat terhadap suatu program kesehatan dipengaruhi oleh berbagairnfaktor dan salah satunya adalah faktor pengetahuan masyarakat pada programrnkesehatan itu sendiri. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaranrnpengetahuan ibu yang memiliki bayi usia 1-6 bulan tentang imunisasi DPT Combo dirnDesa Sidowayah Kecamatan Polanharjo Kabupaten Klaten Tahun 2012.rnMetode penelitian deskriptif kuantitatif dengan pendekatan waktu crossrnsectional. Populasi penelitian adalah semua ibu yang memiliki bayi usia 1-6 bulan dirnDesa Sidowayah Kecamatan Polanharjo Kabupaten Klaten yaitu sebanyak 33 orang.rnPengambilan sampel dengan teknik total sampling. Instrumen yang digunakanrnkuesioner. Data di analisa menggunakan uji analisis univariat. Hasil penelitianrnmenunjukkan bahwa pengetahuan ibu yang memiliki bayi usia 1-6 bulan tentangrnimunisasi DPT Combo di Desa Sidowayah Kecamatan Polanharjo Kabupaten KlatenrnTahun 2012 adalah baik sebanyak 20 orang (60,6%).rnKesimpulan penelitian ini adalah gambaran pengetahuan ibu yang memiliki bayirnusia 1-6 bulan tentang imunisasi DPT Combo di Desa Sidowayah KecamatanrnPolanharjo Kabupaten Klaten Tahun 2012 adalah baik. Saran ibu lebih giat mencarirnsumber informasi tentang pentingnya imunisasi terutama DPT Combo danrnmembawa bayinya untuk melengkapi imunisasi serta aktif dan bekerja sama denganrntenaga kesehatan.rnKata kunci : pengetahuan, ibu, imunisasi DPT Combo.rnPustaka : 18 pustaka (2002 s/d 2010)rn
Ketersediaan
KEB1499 | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
614.4 SOE 2012
|
Penerbit | (Stikes Muhammadiyah Klaten) : (Klaten)., 2012 |
Deskripsi Fisik |
14 i + 44 hal+ 10 tabel+ 2 gambar+ 10 lampiran
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
2102136
|
Klasifikasi |
614.4
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Tahun 2012
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain