Detail Cantuman

KTI DIII Kebidanan
HUBUNGAN LAMANYA PEMAKAIAN KB SUNTIK DEPO PROGESTIN DENGAN KENAIKAN BERAT BADAN DI BPM SUTARTI ALI BAWUKAN KALIKEBO TRUCUK rnKLATEN
INTISARI rnrnKhoironi Rofi’ah1, Sri Wahyuni, S.ST2, Titin Rosyidah S.ST3rnrnHUBUNGAN LAMANYA PEMAKAIAN KB SUNTIK DEPO PROGESTIN DENGAN KENAIKAN BERAT BADAN DI BPM SUTARTI ALI BAWUKANrnKALIKEBO TRUCUK KLATENrnrn11i+45 hal+6 tabel+2gambar+9lamprnrnKesehatan reproduksi banyak sekali yang harus dikaji, tidak hanya tentang organ reproduksi saja tetapi ada beberapa aspek, salah satunya adalah kontrasepsi. Saat ini tersedia banyak metode atau alat kontrasepsi meliputi IUD, suntik, pil, implant, kontap, kondom (BKKBN, 2004). Salah satu kontrasepsi yang populer di Indonesia adalah konrasepsi suntik. Kontrasepsi suntik memiliki kelebihan dan kekurangan. Kelemahan dari kontrasepsi suntik adalah terganggunya pola haid diantaranya adalah amenorhoe, menorargia dan muncul perdarahan bercak (spotting), terlambatnya kembali kesuburan setelah penghentian pemakaian Tujuan untuk mengetahui hubungan lama pemakaian KB suntik depo progestin dengan kenaikan berat badan di BPM Sutarti Ali Bawukan Kalikebo Trucuk Klaten.rnMetode penelitian yang digunakan adalah penelitian diskriptif korelasional menggunakan studi retrospektif. Populasi dalam penelitian ini adalah ibu yang datang untuk suntik KB 3 bulan selama lebih dari satu tahun di BPM Sutarti Ali Bawukan Kalikebo Trucuk Klaten yang mengalami kenaikan berat badan sebanyak 130 akseptor KB, dengan teknik random sampling. Alat pengumpulan data sekunder. Analisis data menggunakan uji Kendall Tau.rnSimpulan dalam penelitian ini menunjukkan Karakteristik akseptor KB suntik depo progestin berdasarkan umur akseptor KB adalah 20-35 tahun sebanyak 26 orang (78,8%), paritas akseptor KB adalah multipara sebanyak 17 orang (51,5%) dan lama pemakaian KB suntik depo progestin > 3 tahun sebanyak 14 orang (42,4%). Peningkatan berat badan akseptor KB suntik depo progestin adalah normal 1-5 kg sebanyak 24 orang (72,7%). Ada pengaruh antara penggunaan KB suntik depo progestin terhadap peningkatan berat badan dengan nilai tau = 0,415 dan p = 0,014 (p
Ketersediaan
KEB1444 | 613.9 KHO 2012 | Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Klaten (Kebidanan Rak 9) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
613.9 KHO 2012
|
Penerbit | (Stikes Muhammadiyah Klaten) : (Klaten)., 2012 |
Deskripsi Fisik |
11i+45 hal+6 tabel+2gambar+9lamp
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
292019
|
Klasifikasi |
613.9
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Tahun 2012
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain