No image available for this title

KTI DIII Kebidanan

TINGKAT PENGETAHUAN PASANGAN USIA SUBUR TENTANG KB MOW (METODE OPERASI WANITA) DI DESA CEPER RW XI KURUNGCEPER KLATEN



INTISARI rnrnKarolina Iriani1, Anna Uswatun Q, S.SiT, M.Kes2, Wiwin Rohmawati S.ST3rnrnTINGKAT PENGETAHUAN PASANGAN USIA SUBUR TENTANG KB MOW (METODE OPERASI WANITA) DI DESA CEPER RW XI KURUNGCEPER KLATENrnrn11i+40 hal+6 tabel+2gambar+10lamprnrnSurvey Demografi dan Kesehatan Indonesia (SDKI) tahun 2011 menyebutkan, saat ini sebanyak 39% wanita Indonesia Usia produktif yang tidak menggunakan kontrasepsi dengan sebaran 40% di pedesaan dan 37% diperkotaan padahal cakupan KB aktif yang harus tercapai yaitu sebesar 79%. Upaya-upaya pemerintah untuk mengkampanyekan pentingnya KB sudah dilaksanakan sejak lama, dan saat ini di revitalisasikan dengan mengikut sertakan semua pihak, termasuk peran swasta dan individu dengan menggunakan kontrasepsi. Kontrasepsi yang efektif yang digunakan untuk mengurangi angka kelahiran diantaranya adalah kontrasepsi mantap salah satunya yaitu Metode Operasi Wanita (MOW). Tujuan untuk mengetahui tingkat Pengetahuan PUS tentang KB Tubektomi (MOW) di wilayah Ceper RW XI Kelurahan Kurung Kecamatan Ceper Kabupaten Klaten.rnMetode penelitian yang digunakan adalah Jenis penelitian yang akan digunakan adalah penelitian diskriptif kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah semua PUS di di Dukuh Ceper Keluahan Kurung Kecamatan Ceper Kabupaten Klaten sebanyak 130 orang, pengambilan sampel dengan teknik purposive sampling. Alat pengumpulan data menggunakan kuesioner. Analisis data menggunakan uji distribusi frekuensi.rnSimpulan dalam penelitian ini menunjukkan Pengetahuan PUS di Dusun Ceper Kelurahan Kurung Kabupaten Klaten tahun 2012 adalah baik sebanyak 21 orang (63,6%). Saran bagi akseptor KB supaya rajin mencari informasi tentang KB MOW melalui berbagai media (cetak maupun elektronika) serta secara aktif mengikuti kegiatan-kegiatan penyuluhan supaya pengetahuan akseptor KB lebih baik tentang MOW.rnrnrnrnKata Kunci : Pengetahuan, PUS, KB MOWrnPustaka : 28 pustaka (2002-2008)rn


Ketersediaan

KEB1454613.9 KAR 2012Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Klaten (Kebidanan Rak 9)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
613.9 KAR 2012
Penerbit (Stikes Muhammadiyah Klaten) : (Klaten).,
Deskripsi Fisik
11i+40 hal+6 tabel+2gambar+10lamp
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
292018
Klasifikasi
613.9
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Tahun 2012
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya