No image available for this title

KTI DIII Keperawatan

GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN IBU PRIMIPARA TENTANG CARA MEMANDIKAN BAYI DI RUANG MELATI I RUMAH SAKIT DR.SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN



GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN IBU PRIMIPARA TENTANG CARA MEMANDIKAN BAYI DI RUANG MELATI I RUMAH SAKIT DR.SOERADJI TIRTONEGORO KLATENrnrnrnrnrnABSTRAKrnrnLatar Belakang: Pada bayi baru lahir saat adaptasi terjadi gangguan-gangguan yang berpotensi menyebabkan kematian dan kesakitan sedangkan perawatan bayi baru lahir meliputi tentang cara menjaga kehangatan bayi (mencegah hipotermi). Bayi yang lahir sehat perlu segera ditangani dengan baik, kurang baiknya penanganan dari bayi yang lahir sehat dapat menyebabkan kelainan-kelainan antara lain infeksi. Memandikan bayi bagi ibu nifas merupakan pekerjaan yang berat dan membingungkan karena kondisi tali pusat bayi yang masih basah, ditambah lagi dengan kondisi ibu setelah proses persalinan yang melelahkan.rnrnTujuan: Untuk mengetahui gambaran tingkat pengetahuan ibu primipara tentang cara memandikan bayi.rnrnMetode: Penelitian deskriptif. Subyek penelitian adalah ibu nifas primipara di ruang Melati I. Teknik pengambilan sampel dengan purposive sampling dan jumlah sampel sebanyak 30 responden. Instrumen penelitian adalah kuesioner. Pengolahan data menggunakan univariat. Penelitian dilakukan pada bulan Juni 2011.rnrnHasil: Tingkat pengetahuan ibu primipara tentang cara memandikan bayi di ruang Melati I RSUP Dr. Soeradji Tirtonegoro Klaten adalah cukup baik sebesar 50%, baik sebesar 33,3% dan kurang sebesar 16,7%.rnrnKesimpulan: Tingkat pengetahuan ibu primipara tentang cara memandikan bayi di ruang Melati I RSUP Dr. Soeradji Tirtonegoro Klaten adalah cukup baikrnrnrnKata kunci: Tingkat Pengetahuan, Primipara, Memandikan Bayi rnrn


Ketersediaan

KEP1195612.6 HER 2011Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Klaten (Keperawatan Rak 10)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
612.6 HER 2011
Penerbit (Stikes Muhammadiyah Klaten) : (Klaten).,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
281018
Klasifikasi
612.6
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Tahun 2011
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya