Detail Cantuman

Skripsi S1 Keperawatan
PENGARUH PEMBERIAN PENDIDIKAN KESEHATAN TERHADAP TINGKAT KECEMASAN PASIEN PRA BEDAH ORIF DI RSUP Dr. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN
Skripsi, Januari 2010rnrnFitria Dyah MayasarirnrnPengaruh Pemberian Pendidikan Kesehatan Terhadap Tingkat Kecemasan Pasien Prabedah ORIF di RSUP Dr. Soeradji Tirtonegoro Klaten.rnrnxv + 55 hal + 9 tabel + 9 lampiranrnrnAbstrakrnLatar Belakang : Kemajuan pembangunan yang dicapai oleh bangsa Indonesia dari segi pendidikan, pengetahuan dan kesehatan telah merubah gambaran demokratif bangsa yang berdampak pada perubahan pola hidup. Pasien yang akan menjalani operasi biasanya akan diberikan pendidikan kesehatan terlebih dahulu. Pendidikan kesehatan biasanya diberikan oleh dokter, namun karena keterbatasan waktu sering pendidikan kesehatan tidak diberikan secara keseluruhan yang menyangkut persiapan biopsikososial dan spiritual terlewatkan. Disinilah peran dibutuhkan, sebagai perawat yang profesional diharapkan mampu memberikan pendidikan kesehatan pada pasien dan keluarga sehingga pasien tidak mengalami kecemasan.rnTujuan Penelitian : Mengetahui pengaruh pemberian pendidikan kesehatan terhadap tingkat kecemasan pasien pra bedah ORIF di RSUP Dr. Soeradji Tirtonegoro Klaten.rnMetode Penelitian : Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan design Quasi experimental. Rancangan yang digunakan adalah one group pretest – post test design dimana responden dilakukan pretest sebelum diberikan perlakuan kemudian setelah diberi perlakuan responden diberikan posttest.rnHasil : Hasil t test diperoleh hasil besarnya nilai t hitung sebesar 153,705 dan besarnya t tabel sebesar 1,699. (153,705>1,699) dan besarnya signifikan 0.00. Karena besarnya t hitung lebih besar dari t tabel dan besarnya signifikan lebih kecil dari yang digunakan (5 %).rnSimpulan : Ada pengaruh pemberian pendidikan kesehatan terhadap tingkat kecemasan pasien pra bedah orif di RSUP Dr. Soeradji Tirtonegoro Klaten.rnrnKata Kunci: Pengaruh Pemberian Pendidikan Kesehatan, Tingkat Kecemasan.rnDaftar Pustaka 21 (1990-2009).rn
Ketersediaan
SKP1085 | 616.8 FIT 2010 | Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Klaten (Keperawatan Rak 9) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
616.8 FIT 2010
|
Penerbit | : ., 2010 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
254013
|
Klasifikasi |
616.8
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Tahun 2010
|
Subyek |
-
|
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain