No image available for this title

Skripsi S1 Keperawatan

MOTIVASI MAHASISWA PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN TINGKAT I MEMILIH PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN DI STIKES MUHAMMADIYAH KLATEN



INTISARIrnrnrnrnMotivasi merupakan perasaan ingin melakukan tindakan untuk mencapai tujuan tertentu. Faktor-faktor yang berhubungan dengan pendidikan berkelanjutan adalah motivasi. Motivasi berperan dalam menentukan pemilihan suatu hal untuk melanjutkan pendidikan.rnMengetahui motivasi mahasiswa Program Studi S1 Keperawatan Tingkat I Memilih Program Studi Keperawatan di STIKES Muhammadiyah Klaten.rnPenelitian merupakan penelitian deskriptif. Pendekatan waktu adalah cross sectional. Populasi terjangkau dalam penelitian ini adalah mahasiswa tingkat I Program Studi S1 Keperawatan STIKES Muhammadiyah Klaten tahun 2010. Teknik sampling adalah total sampling sebanyak 66 responden. Instrumen dalam penelitian ini menggunakan kuesioner dengan pernyataan. Analisis data yang digunakan adalah distribusi frekuensi. rnHasil penelitian Motivasi intrinsik mahasiswa memilih Program Studi S1 Keperawatan meliputi ketertarikan dan aktualisasi diri. Ketertarikan termasuk dalam kategori tinggi karena merupakan cita-cita mahasiswa. Aktualisasi diri termasuk dalam kategori tinggi karena ingin lebih dihargai di dunia kerja nantinya. Motivasi ekstrinsik mahasiswa memilih program studi S1 Keperawatan adalah kategoti tinggi. Dukungan lingkungan termasuk kategori tinggi karena sebagian besar teman merupakan mahasiswa kesehatan. Sumber informasi termasuk kategori tinggi karena mendapatkan informasi dari kakak kelas yang telah melanjutkan sekolah kesehatan. rnKesimpulan dalam penelitian ini adalah Motivasi mahasiswa memilih program studi S1 Keperawatan adalah tinggi.rnrnrnKata Kunci : Motivasi, Mahasiswa, Memilih Program Studi S1 Keperawatan rn


Ketersediaan

SKP1079153.8 SRI 2010Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Klaten (Keperawatan Rak 9)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
153.8 SRI 2010
Penerbit : .,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
264027
Klasifikasi
153.8
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Tahun 2010
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya