No image available for this title

Skripsi S1 Keperawatan

PERBEDAAN KEKERAPAN KEJADIAN DIARE ANTARA BAYI UMUR 6 BULAN YANG MENDAPAT ASI EKSKLUSIF DENGAN YANG TIDAK MENDAPAT ASI EKSKLUSIF DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KECAMATAN DELANGGU



Skripsi, Oktober 2009rnrnArum warjantikrnrnPerbedaan kekerapan kejadian diare antara bayi umur 6 bulan yang mendapat ASI eksklusif dengan yang tidak mendapat ASI eksklusif di Wilayah Kerja Puskesmas Kecamatan DelanggurnrnXv + 46 hal + 4 gambar + 7 lampiranrnrn Diare merupakan penyakit menular yang menjadi salah satu penyebab utama tingginya angka kematian bayi (AKB) di Indonesia. Oleh karena itu upaya penanggulangannya memperoleh prioritas dalam kegiatan surveilans dan kewaspadaan dini. rn Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan kekerapan diare antara bayi 6 bulan yang mendapat ASI Eksklusif dengan bayi 6 bulan tanpa ASI Eksklusif, yang dilaksanakan di wilayah kerja Puskesmas Delanggu dengan sampel sebanyak 54 bayi umur 6 bulan. Metode penelitian ini adalah survai yang bersifat deskriptif dengan teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner dan dokumentasi. Teknik pengolahan data dengan menggunakan uji t.rn Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada perbedaan kekerapan diare antara bayi 6 bulan yang mendapat ASI Eksklusif dengan bayi 6 bulan yang tidak mendapat ASI Eksklusif. Nilai t = -1,989 berada pada daerah penolakan Ho dan p- Value atau sig = 0,027 atau perbedaan tersebut signifikan darena lebih kecil dari = 0,05. kesimpulan yang dapat ditarik adalah ada perbedaan yang signifikan antara kekerapan diare bayi 6 bulan ASI Eksklusif dengan bayi 6 bulan tidak ASI Eksklusif.rnrnrn Kata kunci : Kekerapan diare, ASI eksklusif.rn Daftar Pustaka : Tahun 1997-2007rnrnrn


Ketersediaan

SKP0810664.6 ARU 2009Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Klaten (Keperawatan Rak 9)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
664.6 ARU 2009
Penerbit : .,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
254003
Klasifikasi
664.6
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Tahun 2009
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya