Detail Cantuman

Skripsi S1 Keperawatan
HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU NIFAS PRIMIPARA DENGAN PERAWATAN PAYUDARA DI BIDAN PRAKTEK SWASTA INDARWATI MERANGGEN JATINOM KLATEN.
ABSTRAKrnrnrnrnNuriza Syafitri, HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU NIFAS PRIMIPARA DENGAN PERAWATAN PAYUDARA DI BIDAN PRAKTEK SWASTA INDARWATI MERANGGEN JATINOM KLATEN.rnrn Salah satu fakta yang didapati di lahan praktek adalah kurangnya pengetahuan ibu dalam melakukan perawatan postpartum, terutama perawatan payudara. Menurut hasil survei pendahuluan penulis pada bulan November 2008, dari 21 ibu nifas primipara hanya 9 orang yang melakukan perwatan payudara dengan benar dan 12 ibu primipara tidak melakukan perawatan payudara di BPS Indarwati Mranggen Jatinom Klaten.rnPenelitian ini bertujuan mengetahui hubungan antara penetahuan ibu nifas primipara dengan perawatan payudara di BPS Indarwati Mranggen Jatinom Klaten Tahun 2009.rnMetode penelitian menggunakan jenis penelitian observasional dengan pendekatam cross sectional. Populasi pada penelitian ini adalah semua ibu nifas primipara di BPS Indarwati Mranggen Jatinom Klaten, teknik pengambilan sampel purposive sampling berjumlah 30 responden. Alat penelitian kuesioner, Analisa data chi square.rnHasil penelitian pengetahuan responden sebagian besar adalah cukup baik sebanyak 21 orang (52,2%) dari 30 responden. Hal ini dikarenakan faktor yang memengaruhi pengetahuan tidak hanya pendidikan, usia, paritas, pekerjaan tetapi juga dipengaruhi sosial ekonomi dan budaya. Perawatan payudara sebagian besar adalah dilakukan dengan sempurna sebanyak 22 orang (73,3%) dari 30 responden.rnKesimpulan ada hubungan antara pengetahuan tentang perawatan payudara dengan perawatan payudara dengan p = 0,000 (p
Ketersediaan
KEB0775 | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
615.8 NUR 2009
|
Penerbit | : ., 2009 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
262062
|
Klasifikasi |
615.8
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Tahun 2009
|
Subyek |
-
|
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain