No image available for this title

KTI DIII Keperawatan

ASUHAN KEPERAWATAN JIWA PADA KLIEN SKIZOFRENIA DENGAN MASALAH KEPERAWATAN HALUSINASI PENDENGARAN DI RUANG GERANIUM RSJD Dr. RM SOEDJARWADI PROVINSI JAWA TENGAH



Asuhan Keperawatan Jiwa Pada Klien Skizofrenia Dengan
Masalah Halusinasi Pendengaran di Ruang Geranium
RSJD Dr. RM Soedjarwadi Provinsi Jawa Tengah

Noviyah Istriyanti
Program Studi DIII Keperawatan
Stikes Muhammadiyah Klaten
Retno YH,M.Kep.,Ns.,Sp.Kep.Jiwa. Suwarno,S.Kep.Ns.,M.Kes

INTISARI

Tercatat jumlah klien di RSJD Dr.RM Soedjarwadi Provinsi Jawa Tengah pada bulan Januari-desember 2018 terdapat 1.875 klien yang menjalani rawat inap ruang Geranium, Helikonia, Dewandaru, Flamboyan. Dari jumlah 1.875 klien ada 1.582 dengan masalah keperawatan halusinasi, 101 dengan resiko perilaku kekerasan, 96 dengan perilaku kekerasan, 46 klien dengan menarik diri : isolasi sosial, 23 klien defisit perawatan diri, 19 klien waham, 4 klien dengan resiko bunuh diri, 3 klien tak terinci, dan 1 klien dengan koping individu tidak efektif.
Metode Penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Penelitian ini dilakukan dengan purposive sampling dan analisa data menggunakan reduksi, penyajian data, dan kesimpulan. Penelitian dilaksanakan pada 2 partisipan laki-laki berusia 25-40 tahun. Dilaksanakan pada tanggal 24-29April 2019 di ruang Geranium selama 6 hari dengan 3 shift.
Hasil dari studi kasus ini didapatkan selama 6 hari pada partisipan 1 dan partisipan 2 mengalami penurunan tanda gejala dan peningkatan kemampuan. Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa masalah halusinasi pendengaran teratasi pada 2 partisipan yang mengalami halusinas tersebut sudah tidak menengarkan suara-suara.


Kata Kunci : Skizofrenia, Asuhan keperawatan jiwa, Halusinasi
Daftar Pustaka : 28 (2011-2018)


Ketersediaan

1602075J NOV 2019 68Perpustakaan Universitas Muhammadiyah KlatenTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
J NOV 2019 68
Penerbit (Stikes Muhammadiyah Klaten) : (Klaten).,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
1602075
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
2019
Subyek
-
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya