No image available for this title

KIAN

Laporan Studi Kasus Asuhan Keperawatan pada pasien diabetes militus Tipe II di Rumah Sakit DKT Yogyakarta



ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN DIABETES MILITUS TIPE II
DI RUMAH SAKIT DKT YOGYAKARTA

Intisari
Bayu Dewantoro1, Supardi2

Latar belakang :Diabetes Militus tipe 2 disebabkan oleh insulin yang ada tidak dapat bekerja dengan baik, kadar insulin dapat normal, rendah atau bahkan meningkat tetapi fungsi insulin untuk metabolisme glukosa tidak ada atau kurang. Peningkatan insidensi Diabetes Militus di Indonesia tentu akan diikuti oleh meningkatnya kemungkinan terjadinya komplikasi kronik Diabetes Militus. Prevalensi Diabetes yang terdiagnosis dokter tertinggi terdapat di Kota Yogyakarta. Prevalensi Diabetes Militus di perkotaan cenderung lebih tinggi daripada pedesaan. Menurut data dari Dinas Kesehatan Kota Yogyakarta tahun 2014 bahwa prevalensi Dibates Militus di Kota Yogyakarta sebanyak 2533 orang
Tujuan : tujuan penulis pada karya tulis ilmiah ini adalah agar penulis mendapat pengalaman nyata dalam menerapkan Asuhan Keparatawatan klien dengan Diabetes Militus Tipe II sesuai dengan standar keperawatan profesional.
Metode : Metode pengambilan data menggunakan studi kasus
Hasil : Dalam melakukan Asuhan keperawatan pada Tn.S dari tanggal 05 desember 2019, dengan masalah-masalah yang muncul yaitu nyeri akut,intoleransi aktivitas dan kurang pengetahuan.
Kesimpulan : Asuhan Keperawatan pada klien dengan diabetes militus tipe II dapat dicapai dengan baik dan optimal apabila dilakukan secara komperhensif yang mencakup bio-psiko-sosial-spiritual pada klien dan keluarga dengan kerja sama tim kesehatan lainya.

Kata kunci : Asuhan keperawatan, Diabetes Militus tipe II


Ketersediaan

PB1801004B BAY 2020 04Perpustakaan Universitas Muhammadiyah KlatenTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
B BAY 2020 04
Penerbit (Stikes Muhammadiyah Klaten) : (Klaten).,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
2020
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya