Detail Cantuman

MANAJEMEN
Pemasaran
Buku ini memaparkan prinsip-prinsip pokok yang wajib dipahami setiap pemerhati bisnis dan pemasaran. Pembahasan mencakup lingkungan pemasaran;etika pemasaran; tanggung jawab social perusahaan; perilaku konsumen; segmentasi, targeting, dan positioning; branding; produk; penetapan harga; distribusi; komunikasi pemasaran terintegrasi; serta pemasaran global dan e-marketing. Disamping itu, buku ini juga menyajikan 15 kasus singkat yang ditulis khusus untuk memfasilitasi diskusi dalam proses pembelajaran dasar-dasar Pemasaran, Manajemen Pemasaran, dan atau Teori dan Praktik Pemasaran.
Ketersediaan
MAN21000148 | 658.81 FAN p C.1 2020 | Perpustakaan Universitas Muhammadiyah Klaten | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
658.81 FAN p
|
Penerbit | Andi : Yogyakarta., 2020 |
Deskripsi Fisik |
19x23 cm., xiv+464 hlm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-623-01-0416-9
|
Klasifikasi |
658.81
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Ed.1/2020
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain